GERBANG TATA BANGUN JAYA

Profile Lhip-Channel

Profile ini berbentuk C dengan flange nya yang dibentuk dengan cara Cold Formed dari plate. Biasanya material disebut  Lip-Channel. Namun terkadang orang awam atau bahkan para kontraktor sulit membedakan material UNP, CNP dan Lhip-Channel. Terkadang pada RAB tertulis CNP 150x50x20x2.3, padahal yang sebenarnya adalah Lhip-Channel 150x50x20x2.3. Atau juga ada yang menuliskan CNP 100x50x5x7.5, ini adalah Profile UNP yang jika maksudnya profile UNP seharusnya tertulis UNP 100x50x5x7.5. Di blog ini sudah dijelaskan sebelumnya material UNP. Dipasaran Indonesia biasanya LhipChannel ini dengan tebal 3.2 mm. Profile ini bisanya digunakan untuk framing non struktural seperti gording dudukan sheeting atap dan girt dudukan sheeting dinding.
Berikut table material UNP atau Lhip-Channel.

Karena profile ini dibentuk dengan cara cold formed dengan plate tipis, maka spesifikasi yang digunakan adalah JIS G3131 SPHC Fy=270Mpa.


1. Profile Hot Rolled WF/H-Beam
2. Profile Angle / Siku
3. Profile "U"
4. Profile Lhip-Channel dan Z-Section
5. Profile C-Channel
6. Profile T-Beam
7. Profile Chasstellated Beam
8. Profile King Cross dan Quen Cross







No comments: